Samsung Galaxy A3 2017 Vs Xiaomi Mi5


Selain terkenal sebagai vendor yang selalu mencetak penjual terbanyak dipasar gatget, Samsung juga cukup terkenal sebagai smartphone yang selalu meluncurkan perangkat mobile terbaru. Diawal 2017 saja, Samsung telah mempersiapkan 3 amunisi dikelas menengah, Salah satunya Samsung Galaxy A3 2017. Yang istimewa dari Galaxy A series 2017 ini adalah keberanian samsung mempersembahkan perangkat mobile bersertifikat Ip68 diikelas menenggah, mengingat sebelumnya kwalitas ini hanya di sematkan pada smartphone hight clas.

Melihat dari kisaran harganya, samsung Galaxy A3 2017 akan bersaing dengan Xiaomi Redmi Mi5 yang telah dirilis pada tahun 2016 lalu. Smartphone milik vendor asal Tiongkok ini  telah dianugrahi kapasitas baterai 3000 mAh dan didampingi fitur fast charging.  Lebih menariknya lagi, Xiaomi Mi5 ini telah dilengkapi lensa kamera utama 16Mp dan fitur-fitur mempuni seperti IOS dan PDAF, kemampuan merekam videonya pun luar biasa hingga kwalitas QHD.
Lalu, jiika Samsung Galaxy A3 2017 ini kita bandingkan dengan Xiaomi Mi5 yang notabene smartphone flagship dari Xiaomi. Kira-kira smartphone mana yang memiliki spesifikasi dan fitur yang paling bagus. Apakah Samsung Galaxy A3 2017 atau Xiaomi Mi5 ?

Spesifikasi Samsung Galaxy A3 2017 vs Xiaomi Mi5


Galaxy A3 2017Xiaomi Mi5
  • Diumumkan : Januari 2017
  • Diumumkan : September 2016
JARINGAN
  • Jaringan GPRS, EDGE, 3G, 4G
  • HSDPA: 42.2 mbps & HSUPA :5.76 mbps
  • LTE Cat6 300/50 Mbps
  • Dual SIM, Nano SIM
  • Hybrid Slot
  • Jaringan GPRS, EDGE, 3G, 4G
  • HSDPA: 42.2 mbps & HSUPA : 5.76 mbps
  • LTE Cat12 600/150 Mbps
  • Dual SIM, Nano-SIM
  • Dedicated Slot
DIMENSI
  • Dimensi : 135.4 x 66.2 x 7.9 mm
  • Berat : 159 gram
  • Bahan : Metal + Glass
  • LED Notifikasi : Ada
  • IP68 Certified
  • Dimensi : 144.6 x 69.2 x 7.3 mm
  • Berat : 129 gram
  • Bahan : All Metal 
  • LED Notifikasi : Ada
LAYAR
  • Layar Super AMOLED Capacitive
  • Lebar 4.7 inchi
  • Resolusi : 720 x 1280 pixels
  • Kerapatan : ~312 ppi 
  • 2,5D Screen
  • Corning Gorilla Glass 4
  • Layar IPS LCD Capacitive
  • Lebar 5.15 inchi
  • Resolusi : 1080 x 1920 pixels
  • Kerapatan : ~428 ppi 
  • 2,5D Screen
  • Corning Gorilla Glass 4
SOFTWARE & HARDWARE
  • OS Android v6.0.1 Marshmallow
  • Chipset : Exynos 7880
  • CPU : Octa-core 1.6 GHz Cortex-A53
  • GPU : Mali-T830MP2
  • RAM : 2 GB
  • OS Android v6.0 Marsmallow
  • Chipset : Snapdragon 820
  • CPU : Dual-core 1.8 & dual-core 1.6 GHz Kryo
  • GPU : Adreno 530
  • RAM : 3 GB
KAMERA
  • Kamera Belakang 13 MP
  • Autofocus
  • LED Flash
  • Perekam Video 1080p@30fps
  • Kamera Depan 8 MP
  • Kamera Belakang 16 MP
  • Optical Image Stabilization
  • Phase detection autofocus
  • Dual LED Flash
  • Perekam Video 2160p@30fps
  • Kamera Depan 4 MP
MEMORI
  • Memori Internal 16 GB
  • Micro SD up to 256 GB
  • Memori Internal 32 GB
  • Micro SD : No
KONEKTIVITAS
  • WiFi 802.11 a/b/g/n/ac
  • Dual Band
  • Wi-Fi Direct
  • Hotspot
  • GPS  –  A GPS Support
  • Bluetooth v 4.0 A2DP
  • Radio FM
  • USB Type C
  • USB OTG
  • WiFi  802.11 a/b/g/n/ac
  • Dual-Band
  • Wifi-Derect
  • Hotspot
  • GPS  – A GPS Support
  • Bluetooth v 4.0, A2DP
  • Radio FM
  • USB Type-C
  • USB OTG
SENSOR
  • Accelerometer
  • Proxymiy
  • Ambient Light
  • Compass
  • Accelerometer
  • Proximity
  • Ambient Light
  • Gyroscope
  • Compass
  • Fingerprint
BATERAI
  • Baterai Li-Ion 2350 mAh
  • Non-Removable
  • Baterai Li-Ion 3000 mAh
  • Non-Removable
  • Fast charging
>> NOTE : Warna Merah berarti Lebih Bagus

Kelebihan dan kekurangan Samsung Galaxy A3 2017 vs Xiaomi Mi5

KELEBIHAN

Galaxy A3 2017Xiaomi Mi5
  • Desain mewah dengan perpaduan bahan metal dan glass
  • Suport dengan Dual SIM Stanby
  • Hadir dengan dimensi lebih compact
  • Jaringan internet sudah didukung 4G LTE
  • Dilengkapi fitur tahan air
  • Suport LED Notifikasi
  • Panel layar lebih bagus Super AMOLED
  • Ada pelindung layar Gorilla Glass 4
  • Kamera selfie lebih bagus dengan resolusi 8 MP
  • Terdapat Slot MicroSD 256 GB
  • Suport dengan konektifitas Dual band
  • Tampilan mewah dengan body full metal
  • Selain itu bobotnya juga lebih ringan
  • Koneksi internetnya sudah suport 4G LTE
  • Speed LTE nya lebih ngebut
  • Dual SIM yang dapat aktif bersamaan
  • Ada LED Notifikasi
  • Ukuran layar lebih lebar
  • Selain itu juga ada Fingerprint sensor
  • Kerapatan layarnya lebih bagus
  • Dilapisi dengan pelindung Gorilla Glass 4
  • Memiliki kinerja prosesor yang lebih bertenaga
  • Memori RAM 3 GB
  • Kamera utama beresolusi 16 MP
  • Kamera utama dilengkapi dengan fitur OIS, PDAF dan Dual LED Flash
  • Perekaman vidio berkualitas Quad HD
  • Penyimpanan internal besar 32 GB
  • Suport dengan USB Type C dan Dual-band
  • Baterai cukup besar 3000 mAh
  • Dilengkapi dengan fast charging

KEKURANGAN

Galaxy A3 2017Xiaomi Mi5
  • Ukuran layar lebih kecil
  • Bobotnya juga lebih berat
  • Speed LTE lebih rendah
  • Kerapatan layar lebih rendah
  • RAM lebih kecil
  • Kamera utama hanya 13 Mp
  • Belum dilenggkapi sensor Fingger Print
  • Kinerja prosesor kurang bertenaga
  • Fitur kamera utama kalah bagus
  • Kapasitas baterai kurang
  • Dan juga belum dilengkapi fitur Fast Charging
  • Baterai Non-Removable
  • Belum suport fitur tahan air
  • Panel layar masih sebatas IPS LCD
  • Memiliki dimensi lebih bongsor
  • Kamera depan lebih kecil 4 MP saja
  • Tidak dilengkapi Slot MicroSD
  • Baterai Non-removable

Harga Samsung Galaxy A3 2017 vs Xiaomi Mi5


Galaxy A3 2017Xiaomi Mi5
vsharga-xiaomi-mi5-warna-gold
Rp 3.7 Jutaan Rp 3,2 Jutaan


Harga Samsung Galaxy A5 2017 saat ini berada dikisaran 4,5 Jutaan. Sedangkan untuk Harga Xiaomi Mi5 di tawarkan dengan harga lebih murah sekitar 3,2 Jutaan

KESIMPULAN

Setelah melihat perbandingan lengkap antara Samsung Galaxy A3 2017 vs Xiaomi Mi5 di atas, Bisa disimpulkan bahwa, Xiaomi Mi5 hadir dengan bandrol harga lebih murah, namun telah mengusung spesifikasi lebih handal seperti prosesor, RAM, kamera, memori internal, kapasitas baterai hingga fitur fast charging.
Jadi pada perbandingan Samsung Galaxy A3 2017 vs Xiaomi Mi5 ini, jika dilihat dari spesifikasi yang ditawarkan, maka Xiaomi Mi5 lebih kami rekomendasikan.
Akan tetapi, jika kamu lebih menginginkan smartphone dengan kemampuan tahan air dan layar jenis Super Amoled Maka, Samsung Galaxy A3 2017 bisa menjadi opsi yang sangat bagus untuk kamu miliki…

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Samsung Galaxy A3 2017 Vs Galaxy J7 2016

Vivo V5 Lite vs Asus Zenfone 3 Max

Oppo F3 Plus vs Oppo F1

Samsung Galaxy J7 Prime vs Xiaomi Mi5